Transduser Tekanan Heavy Duty Explosion Proof

Pressure Transducer EP/EA and 32EP/EA Series

Pressure Transducer EP/EA and 32EP/EA Series

Sensor seri 31EP / EA dan 32EP / EA dirancang untuk bertahan di lingkungan dan mengukur tekanan di aplikasi instalasi minyak dan gas.

Dengan tingkat kehandalan lebih dari 100 juta siklus, transduser dilengkapi dengan teknologi pengindraan tekanan sputtered thin-film, dengan balutan stainless steel disemua bodinya dan proteksi IP67. Desain yang kompak akan memudahkan instalasi terutama dalam lingkungan atau ruang yang berbahaya dan terbatas. Seri transduser yang ditawarkan sebagai standar dengan pilihan aproval hazardous area baik CSA atau ATEX, termasuk CSA (31EP / 32EP) Kelas I, Divisi 1, Grup A, B, C dan D; Kelas I, Zona 1 Exd IIC T4 Gb; Kelas I, Zona 1 AExd IIC T4 Gb serta ATEX (31EA / 32EA), Exd IIC T4 Gb (suhu lingkungan: -40 sampai 95 ° C). Unit ini tersedia dengan banyak pilihan berdasarkan port tekanan, output listrik, panjang kabel dan konfigurasi. Seri 32 memiliki spesifikasi tekanan yang lebih tinggi. Dengan permintaan dari user, spesifikasi bisa mencapai tekanan 4000 bar.

 

Gems Sensor